Pada perkembangan selanjutnya, komputer semakin maju dan sudah dilengkapi dengan hardisk. Penggunaan floppy drive kedua atau drive B ini semakin jarang. Untuk mencegah kebingungan selama masa evolusi teknologi komputer tersebut maka kemudian ditetapkan hard drive atau hardisk diberi label sebagai drive C. Berarti secara teknis komputer bukannya tidak mengenal drive B lagi, tetapi itu hanyalah spesifik bagi sistem operasi buatan Microsoft, dimana mereka mengabaikan drive B karena sudah dianggap tidak diperlukan lagi.
Pada perkembangan selanjutnya, komputer semakin maju dan sudah dilengkapi dengan hardisk. Penggunaan floppy drive kedua atau drive B ini semakin jarang. Untuk mencegah kebingungan selama masa evolusi teknologi komputer tersebut maka kemudian ditetapkan hard drive atau hardisk diberi label sebagai drive C. Berarti secara teknis komputer bukannya tidak mengenal drive B lagi, tetapi itu hanyalah spesifik bagi sistem operasi buatan Microsoft, dimana mereka mengabaikan drive B karena sudah dianggap tidak diperlukan lagi.
Posting Komentar